Pengurus Baru JTR Kunjungi Asda III Kota Tangerang, Momentum Perkuat Kolaborasi Pemberitaan

Senin, 8 Desember 2025 - 17:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA TANGERANG – Asisten Daerah (Asda) III Kota Tangerang, Wahyudi Iskandar, menerima kunjungan Ketua dan Pengurus Jurnalis Tangerang Raya (JTR) di Ruang rapat Asda Puspem Tangerang ,Senin (8/12/2025)

Wahyudi yang dikenal dekat dengan para jurnalis, khususnya jaringan JTR, menyambut baik kunjungan tersebut. Ia menilai kehadiran pengurus baru menjadi momentum penting untuk memperkuat kembali sinergitas antara Pemerintah Kota Tangerang dan insan pers.

“Komunikasi pemerintah dan media harus terus berjalan. JTR selama ini telah menjadi mitra strategis dalam penyampaian informasi pembangunan kepada masyarakat,” ujar Wahyudi.

Baca Juga :  Lewat Program Kelurahan Tangguh Bencana, Maryono: Upaya Bersama Jaga Kota  

Kunjungan ini juga menjadi ajang silaturahmi setelah pergantian kepemimpinan JTR dari Ayu Kartini kepada Ahmad Putra. Wahyudi menyampaikan harapannya agar hubungan baik yang telah terbangun dapat terus berlanjut.

Dalam rombongan JTR hadir Penasehat Jefriansyah dan M. Irfansyah, Ketua Ahmad Putra, Wakil Ketua Ari Safari, serta Wakil Sekjen Sarifudin yang mewakili Sekjen Marinan. Turut mendampingi pula Humas JTR, Hadi Al Adhawi.

Baca Juga :  Puluhan Pengendara Jadi Korban , Usai Di Tabrak Lari Truck Kontainer Di Tangerang.

Ketua JTR Ahmad Putra menegaskan komitmennya untuk melanjutkan sinergi dengan Pemkot Tangerang serta meningkatkan kualitas peran jurnalis dalam penyebarluasan informasi publik.

“Kami siap berkolaborasi dan membuka komunikasi seluas-luasnya. JTR ingin terus hadir sebagai mitra yang konstruktif,” ungkapnya.

Pertemuan ditutup dengan berdoa bersama untuk ketua JTR Ayu Kartini yang dipimpin langsung oleh Asda III.Diharapkan pertemuan ini akan lebih menguatkan sinergitas antara JTR dan ASDA III serta seluruh OPD lain di kota Tangerang.(Jtr)

Berita Terkait

Tangkal Hoaks dengan Berita Positif, PT BSM Ajak SMSI Kabupaten Tangerang Perkuat Iklim Usaha Sehat
‎Terdampak TPA, PERUMDAM TKR Salurkan Pipa Air Bersih Gratis Bagi Warga Jatiwaringin
Kawal Pembangunan Daerah, Forwat Gelar Refleksi Akhir Tahun 2025
‎GP Ansor Kabupaten Tangerang Akan Gelar ,Festival Hadroh, Lantik 3400 Kader Dan Penyerahan Bendera Petaka‎
‎Serius Tangani Sampah , Pemerintah Desa Kadu Serahkan 7 Unit VIAR Kepada Masing-Masing RW
Menyadari Pentingnya Wartawan, Dishub Tangsel Terima Kunjungan Pengurus JTR
Kadis Porabudpar Kabupaten Tangerang Menghimbau Agar Masyarakat Jelang Nataru Perhatikan Cuaca
Pengurus JTR Diterima Disporabudpar Kabupaten Tangerang
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 13:19 WIB

Tangkal Hoaks dengan Berita Positif, PT BSM Ajak SMSI Kabupaten Tangerang Perkuat Iklim Usaha Sehat

Selasa, 30 Desember 2025 - 19:45 WIB

‎Terdampak TPA, PERUMDAM TKR Salurkan Pipa Air Bersih Gratis Bagi Warga Jatiwaringin

Minggu, 28 Desember 2025 - 15:31 WIB

Kawal Pembangunan Daerah, Forwat Gelar Refleksi Akhir Tahun 2025

Senin, 22 Desember 2025 - 19:55 WIB

‎GP Ansor Kabupaten Tangerang Akan Gelar ,Festival Hadroh, Lantik 3400 Kader Dan Penyerahan Bendera Petaka‎

Jumat, 19 Desember 2025 - 13:17 WIB

‎Serius Tangani Sampah , Pemerintah Desa Kadu Serahkan 7 Unit VIAR Kepada Masing-Masing RW

Berita Terbaru