Motivasi Kader , GP Ansor Tangerang Gelar Ansor Award Sekaligus Lounching Majlis Dzikir Rijalul Ansor

Minggu, 5 Januari 2025 - 00:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang,Klikberitatv com – Dalam menumbuh kembangkan motifasi, inovasi dan kompetensi, Gerakan Pemuda ( GP ) Ansor Kabupaten Tangerang Gelar Ansor Award, Sekaligus Launching Majlis Dzikir dan Sholawat Rijalul Ansor , Sabtu ( 4/1/2025 )

Hal tersebut sebagai apresiasi untuk para Kader PAC Gerakan Pemuda Ansor Se- Kabupaten Tangerang

Acara yang berlangsung di Gazebo kantor Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Tangerang, kegiatan Ansor Award turut dihadiri Bupati Tangerang terpilih pada Pilkada 2024, Moch. Maesyal Rasyid, dan Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang, Soma Atmaja.

Ketua PC GP Ansor Kabupaten Tangerang, M. Asdiansyah,SH mengungkapkan, kegiatan tersebut sebagai komitmen kader pemuda Ansor dan Banser dalam mendukung nilai-nilai Ahlussunah wal Jama’ah serta pembangunan di daerah, khususnya di wilayah Kabupaten Tangerang.

Baca Juga :  Aktivis Buruh Tangerang Suarakan Perda Ketenagakerjaan, H.Sugandi : 75% Tenaga Kerja Harus Warga Sekitar Perusahaan

” Tujuannya untuk memotifasi para kader sahabat- sahabat Ansor dan Banser, supaya dalam harokahnya, kedepan pergerakannya lebih masif lagi dan bisa banyak bermanfaat bagi masyarakat banyak,” ungkapnya.

Kegiatan yang dibuka dengan pengajian majelis dzikir dan solawat. Dirinya juga berharap, dapat GP Ansor terus berkembang menjadi kader yang berkompetensi yang dapat bermanfaat dan bermartabat.

“Semoga para kader dan pengurus yang dapat penghargaan, tetap rendah diri jaga nama baik organisasi, terus menjadi teladan, menjadi contoh, motivasi dan menjadi inspirasi bagi kader yang lain agar kita bisa menjadi lebih baik lagi,” harap M.Asdiansyah,yang kerap disapa meong tersebut.

Baca Juga :  Kepala Desa Kohod Angkat Bicara ,Mengaku Menjadi Korban Kasus Pagar Laut di Tangerang

Disisi lain, Moch.Maesyal Rasyid yang juga sebagai pembina GP Ansor Kabupaten Tangerang mengapresiasi peran GP Ansor dan PCNU dalam menjaga tradisi dan nilai-nilai keagamaan di tengah arus modernisasi.

“Saya yakin GP Ansor bisa sebagai pelopor kegiatan positif ormas lain yang bisa berkolaborasi dan berkontribusi positif untuk memajukan serta membangun wilayah, tentunya daerah Kabupaten Tangerang,” ujarnya.

Penghargaan Ansor Award dalam mengapresiasi para kader PAC GP Ansor Se- Kabupaten Tangerang, diantaranya dengan penilaian 3 kategori, yakni, Keorganisasian, Administrasi dan Kaderisasi dengan masing- masing nominasi.(red)

Berita Terkait

Direkomendasi Ke Level Nasional, Maryono : Kelurahan Alam Jaya Siap Ukir Prestasi!
FSP KEP KSPSI Gelar Workshop, Jumhur Hidayat : Praktik Union Busting Akan Kami Cegah
Warga Kota Tangerang Disebut Kampungan, Ketua KNPI Desak Andra Soni Nonjobkan PLT Kepala Dinas Pendidikan Banten
Bangunan RKB SDN Kelapa Dua IV Diduga Nyaris Roboh, Dinas Pendidikan Kabupaten Tangerang Terkesan Bungkam
Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Tujuh Kursi Roda Diberikan Polisi di Kota Tangerang
Satu Dekade, Sekaligus Momentum Idul Adha 1446 H,Forwat Salurkan 9 Ekor Kambing Kurban
Dorong Penyelesaian Warga Taman Royal, DPRD Kota Tangerang Gelar RDP
Maryono Bubarkan Kobam, Ini Kata Pimpinan DPRD Tangerang Usai Insiden Pemukulan Terhadap Wartawan
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 19 Juni 2025 - 17:10 WIB

Direkomendasi Ke Level Nasional, Maryono : Kelurahan Alam Jaya Siap Ukir Prestasi!

Selasa, 17 Juni 2025 - 09:48 WIB

Warga Kota Tangerang Disebut Kampungan, Ketua KNPI Desak Andra Soni Nonjobkan PLT Kepala Dinas Pendidikan Banten

Senin, 16 Juni 2025 - 21:43 WIB

Bangunan RKB SDN Kelapa Dua IV Diduga Nyaris Roboh, Dinas Pendidikan Kabupaten Tangerang Terkesan Bungkam

Kamis, 12 Juni 2025 - 14:03 WIB

Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Tujuh Kursi Roda Diberikan Polisi di Kota Tangerang

Minggu, 8 Juni 2025 - 17:50 WIB

Satu Dekade, Sekaligus Momentum Idul Adha 1446 H,Forwat Salurkan 9 Ekor Kambing Kurban

Berita Terbaru